Putus asa

Bunda maafkan daku
Ayah ampuni aku
Dinda jangan tinggalkan aku
Dalam rindu yang terusik
Dalam resah yang terjalin
Dalam tangis yang tersimpan
Tetes airmata di malam sepi
Menjadi tanda
Dari sebuah keputus asaan
Seorang manusia
terhadap jalan yang dimilikinya

(29-07-06, lagi lagi dimalam itu juga)

Comments

hiperbola
berlebihan
cengeng ah
ga suka aku
pulang lah dek klo kangen rumah kangen medan *sambil nyanyi sheila on 7, aku pulangggg.....*

Popular posts from this blog

temen, kawan, dan (mungkin) nikah

Terima Kaseh

Tuk seseorang